Buku Tamu Cbox

Senin, 17 September 2012

Cara Membuat File Ekstensi .ICO pada Photoshop CS

Salah satu Cara mudah membuat Icon Gambar (File berekstensi ICO) yaitu dengan cara menggunakan Adobe Photoshop (Semua versi). Namun demikian pada umumnya photoshop tidak dilengkapi dengan plug-Ins dengan format file .ico. Maka sebelum itu anda harus memperoleh plugin icon ico . .

Download Plugin Icon untuk Photoshop Pilih Yang Sesuai Dengan Komputer Anda 

telegraphics
 Setelah itu Ekstrak dan Copykan file ICOFormat.8bi kedalam Folder
C:\Program Files\Adobe\Adobe Photoshop CS5\Plug-ins\File Formats, 

Untuk Photoshop CS2 di C:\Program Files\Adobe\Adobe Photoshop CS2\Plug-Ins\Adobe Photoshop Only\File Formats\

Adapun Buat File baru di Photoshop dengan ukuran yang jangan terlalu besar, paling besar 100px

Setelah Selesai mengEDIT gambar untuk dijadikan ICON, pilih Save / Save As – Pilih Format filenya ICO (Windows Icon) (*.ICO) lalu Klik Save
File .ICO siap untuk digunakan . .

Catatan:

  • Untuk Windows (32-bit), ICOFormat.8bi
  • Untuk Windows (64-bit), ICOFormat64.8bi
  • Untuk Mac OS X, ICOFormat.plugin (note that separate versions are provided for CS2, CS3/4 and CS5)
  • Untuk Mac OS X/Classic, icoformat
  • Untuk 68K MacOS, icoformat(68K)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar